TOKYO - Meski saat ini populasi masyarakat muslim di Indonesia masih sangat mendominasi, tapi dari sisi persentase kecenderungannya akan menurun pada tahun 2050.
Demikian hasil riset lembaga riset dunia Pew Research Center dalam laporannya yang diungkapkan kepada umum 2 April 2015.
Menurut laporan lengkapnya sebanyak 245 halaman tersebut, kalau dari persentase populasi Indonesia, saat ini (per 2010) jumlah warga yang memeluk agama Islam sebanyak 87,2% dari populasi Indonesia (halaman 73).
Namun pada tahun 2050 diperkirakan dari populasi yang ada di Indonesia, jumlah penganut agama Islam di Indonesia turun menjadi 86,4% dari jumlah populasi Indonesia.
Penurunan ini diperkirakan karena fertilitas jumlah kelahiran orang yang beragama Islam di Indonesia lebih sedikit dibandingkan umat yang beragama Kristen.
Tingkat fertilitas yang beragama Islam hanya 2% sedangkan yang beragama Kristen 2,6% sehingga jumlahnya menjadi berkembang lebih banyak lagi di tahun 2050.
Jumlah penduduk Indonesia, beragama Islam terbanyak di dunia
saat ini, tahun 2050 juga akan berkurang menjadi terbanyak ketiga
setelah India dan Pakistan.
Di halaman 74 tertulis, penduduk India yang beragama Islam menjadi terbanyak di dunia tahun 2050 menjadi berjumlah 310,66 juta orang beragama Islam. Lalu Pakistan tahun 2050 jumlah warganya yang beragama Islam menjadi 273,11 juta jiwa, dan Indonesia hanya 256,82 juta jiwa.
Peringkat keempat terbanyak warga Islam dunia di Nigeria, lalu Bangladesh, Mesir, Iran, Turki, Iran, Irak dan peringkat ke-10 adalah Afghanistan. Total menjadi 1,7 miliar jiwa atau 61,6% dari populasi dunia.
Dengan demikian tahun 2050 Islam akan mendominasi dunia, terbanyak warga dunia beragama Islam ketimbang agama Kristen seperti yang ada saat ini.
Meskipun demikian jumlah persentase populasi Islam menjadi kurang ketimbang tahun 2010.
Tahun 2050 persentase populasi Islam dunia 61,6% dari populasi dunia, sedangkan saat ini, khususnya tahun 2010 tercatat 65,8% populasi dunia adalah beragama Islam.
sumber : disini
Di halaman 74 tertulis, penduduk India yang beragama Islam menjadi terbanyak di dunia tahun 2050 menjadi berjumlah 310,66 juta orang beragama Islam. Lalu Pakistan tahun 2050 jumlah warganya yang beragama Islam menjadi 273,11 juta jiwa, dan Indonesia hanya 256,82 juta jiwa.
Peringkat keempat terbanyak warga Islam dunia di Nigeria, lalu Bangladesh, Mesir, Iran, Turki, Iran, Irak dan peringkat ke-10 adalah Afghanistan. Total menjadi 1,7 miliar jiwa atau 61,6% dari populasi dunia.
Dengan demikian tahun 2050 Islam akan mendominasi dunia, terbanyak warga dunia beragama Islam ketimbang agama Kristen seperti yang ada saat ini.
Meskipun demikian jumlah persentase populasi Islam menjadi kurang ketimbang tahun 2010.
Tahun 2050 persentase populasi Islam dunia 61,6% dari populasi dunia, sedangkan saat ini, khususnya tahun 2010 tercatat 65,8% populasi dunia adalah beragama Islam.
sumber : disini
0 komentar:
Posting Komentar